URAIAN SINGKAT
Rencana Kerja Pembangunan Desa (RKPDes) merupakan dokumen perencanan untuk periode satu tahun yang merupakan penjabaran dari RPJMDesa yang memuat rancangan kerangka ekonomi desa dengan mempertimbangkan kerangka pendanaan yang dimuatakhirkan, program prioritas pembangunan desa berdasarkan hasil kesepakatan dalam forum musyawarah perencanaan pembangunan desa Tahun 2019. ...
Dokumen ini berisi Peraturan Desa Tentang Anggaran dan Pendapatan Belanja Desa Tahun 2018, Desa Warjabakti Kecamatan Cimaung Kabupaten Bandung.
Disusun berdasarkan Pagu Anggaran yang di terima Tahun 2017, melalui proses musyawarah Pemerntah Desa bersama semua Stakeholder yang ada di desa (BPD, LPMD dan lain-lain) berserta masyarakat Desa Warjabakti. ...
Berisi Peraturan Desa Warjabakti yang memuat Rencana Kerja Pembangunan Desa untuk Tahun 2018, berdasarkan hasil keputusan musyawarah dan atas kesepakatan bersama dengan BPD Desa Warjabakti.
Pagu Anggaran yang menjadi acuan, berdasarkan pada Anggaran yang diterima oleh Pemerintah Desa Warjabakti pada Tahun 2018 ...